PERTEMUAN DEWAN KELAS & KOMITE

Alhamdulillah terlaksana pertemuan dewan kelas 7, 8 dan 9 pada hari ini, 19 Agustus 2023. Pada pertemuan ini, hadir seluruh wali kelas, kepala sekolah beserta wakil, sekretaris yayasan, dewan kelas terpilih periode 2023-2024 beserta pengurus komite periode 2022-2023 yang akan menyerahkan LPJ dan estafet kepemimpinannya kepada pengurus komite periode 2023-2024 Read more…

PERAYAAN HUT KE-78 RI • 17 AGUSTUS 2023

Perayaan Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia kali ini berlangsung cukup meriah. Rangkaian kegiatan diawali dengan adanya lomba dekorasi kelas bertema “Kemerdekaan RI” yang dinilai langsung oleh Kepala Sekolah beserta Wakilnya pada tanggal 14 Agustus 2023 lalu, yang diumumkan pemenang lombanya pada tanggal 17 Agustus pasca upacara bendera. Adapun upacara Read more…